Minggu, 30 September 2007

Album religi UNGU warnai Ramadhan


"Sesungguhnya manusia takkan pernah menikmati surga.....". sekelumit lagu dari group band UNGU, yang kembali mengeluarkan album religinya yang kedua bertajuk Para Pencari-mu. Album ini menyusul kesuksesan yang telah diraih oleh album religi sebelumnya yaitu Surga-mu. Di album kali ini, lagu-lagu dari album ini banyak sekali dijadikan sondtrack film2 di layar kaca Indonesia. Itu menandakan bahwa musik religi tak berada dibayang-bayang musik modern, seperti yang selama ini terlihat dibelantika musik Indonesia.
Kemunculan album ini didasarkan kepada datangnya bulan suci Ramadhan, sebagai pengetuk hati para muslim untuk kembali menuju jalan yang "Lurus". Banyaknya artis/band yang mengeluarkan album religi tak membuat UGU patah semangat. Dengan dukungan orang2 terdekat dan para UnGu Cliquers, UNGU dengan PD-nya mengeluarkan albumnya. Semoga album ini dapat menjadi tuntunan bai semua orang, dan untuk para pembajak. "Azab di Akhirat akan lebih kejam", karena kau tak menghargai orang lain !!!!

Tidak ada komentar: